Pelatihan AutoCAD arsitektur lanskap kembali dibuka.
Diselenggarakan oleh IALI Bali bekerja sama dengan Program Studi Arsitektur Lanskap, Fakultas Pertanian, Universitas Udayana.
Program pelatihan ini dirancang untuk masyarakat umum, pelajar, dan mahasiswa yang ingin meningkatkan kompetensi desain secara profesional, khususnya dalam penerapan AutoCAD untuk perancangan lanskap.
📅 Pendaftaran: 5–14 Desember 2025
💰 Biaya: Rp500.000
🎓 Diskon 30% tersedia bagi mahasiswa aktif (dengan menunjukkan kartu mahasiswa)
🗓️ Pelaksanaan: 5 kali pertemuan (Sabtu & Minggu)
📍 Tempat: Lab. Studio Arsitektur Lanskap, Kebun Percobaan FP, Pegok – Denpasar
Peserta akan mempelajari:
✔ Dasar-dasar AutoCAD untuk desain lanskap
✔ Teknik penggambaran 2D elemen lanskap
✔ Penggunaan layer, block, dan simbol profesional
✔ Pembuatan layout dan anotasi
✔ Tips rendering dan presentasi gambar kerja
Peserta akan memperoleh:
📄 Sertifikat pelatihan resmi
🧭 Bimbingan langsung serta konsultasi proyek
📁 File latihan & template profesional
📂 Kesempatan membangun portofolio desain lanskap digital
Selama kegiatan peserta akan mendapatkan minum dan snack.
Untuk pendaftaran, silakan melakukan registrasi melalui tautan pada QR Code di poster.
Kantor Utama, Jl. Ahmad Yani, no 36B, Denpasar, Bali.
Kantor pembantu sementara laboratorium studio arsitektur lanskap, kebun percobaan, FP Unud. Jl Pulau Moyo 16X. Denpasar, Bali.
© Copyright Iali Bali. All Rights Reserved. Powered By www.bangsamediabali.com